Kamis, 26 April 2012

Trik Cepat Memasukkan Flash (SWF) ke Slide Power Point


Trik Cepat Memasukkan Flash (SWF) ke PowerPoint


Pada trikkali ini, akan menampilkan file atau animasi yang telah diubah menjadi Flash Movie (SWF) ke dalam halaman slide PowerPoint, dengan cara berikut:
  1. Masih di halaman kerja PowerPoint, klik iSpring pada address bar dan klik Insert Flash
  2. Pada kotak dialog temukan file flash Anda dan open
  3. Kembali ke halaman PowerPoint dan lihat apakah file flash sudah masuk
  4. Jika ukuran flashnya memenuhi halaman kerja powerpoint, Anda bisa mengubah ukuran dengan klik kanan dan pilih Format Control (ubah ukuran dan posisinya) lalu klik OK 
  5. Jalankan SlideShow atau dengan menekan tombol keyboard F5 

SELAMAT MENCOBA.... 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar